Langsung ke konten utama

Memahami Dasar Web Design User Friendly


Sebuah jasa web design selain bisa membuat design website yang menarik, jasa web design juga harus bisa mendengarkan dan merasakan keinginan pebisnis pelanggan. Hal ini dibutuhkan agar sebuah jasa web design bisa membuat sebuah strategi web design sebelum membangun sebuah website. Jika sebuah jasa web design bisa memahami kebutuhan dan keinginan perusahaan dan pelanggan, mereka bisa membuat design yang tidak hanya menarik tapi juga ramah untuk pengunjung dan editor website.

Keramahan web design dari jasa web design bisa dilihat dari navigasi yang bisa user friendly dan editor friendly. Navigasi website user friendly yang dibuat oleh jasa pembuatan website akan memudahkan pengunjung untuk melihat menu dalam sebuah website. Jasa pembuatan website juga akan memudahkan pengunjung untuk menerima informasi lewat navigasi yang jelas. Selain itu, editor friendly yang dibuat oleh jasa web design akan memudahkan editor atau perusahaan untuk mengedit isi dari website tersebut. Kemudahan mengedit ini dibutuhkan untuk memperbarui informasi terkini yang ada dalam website. Jadi, Web design harus membuat website yang ramah untuk pengunjung atau pelanggan, dan juga perusahaan yang akan mengedit isi website.

Jika perusahaan mempunyai dana yang terbatas, jasa web desian bisa menggunakan template website yang ada di internet. Namun, biasanya template di internet kurang bisa disesuaikan dengan keramahan website yang perusahaan dan jasa web design inginkan. Untuk bisa menyesuaikan keramahan website, baiknya jasa web design membuat design dari awal. Jasa web design untuk memulai dari awal memang cukup mahal dan butuh waktu lebih lama. Tapi, hasilnya akan lebih baik karena website sebuah perusahan akan lebih berkesan.

Jadi, strategi pembuatan web design oleh jasa web design baiknya memperhatikan hal-hal yang telah dijelaskan tadi. Selain membuat design yang menarik, jasa web design juga harus memperhatikan keramahan website baik itu untuk pengunjung website maupun editor website untuk memperbarui isi konten website, dan jasa pembuatan website juga harus membuat design sendiri agar web design lebih berkesan.

source : https://www.udemy.com/courses/design/web-design/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Berbagai Nama Rumah Adat Suku Jawa yang Perlu Kamu Ketahui

Alasan Pasang Gigi Palsu Permenent Dan Jenisnya

Apa itu Web Design? Tujuan & Fungsinya